Selasa, 20 September 2011

PELEPASAN PESERTA FASI TK. NASIONAL KAFILAH KOTA TASIKMAYA

Assalamu'alaikum..Wr.Wb.
Diberitahukan kepada seluruh Panitia, Peserta, Pembimbing dan Ofisial FASI Tk. Nasional Kafilah Kota Tasikmalaya supaya kumpul di Kantor Walikota Tasikmalaya pada hari Jum'at tanggal 23 September 2011 Pkl. 08.00 dalam rangka Pelepasan Peserta FASI Oleh bapak. Walikota Tasikmalaya di AULA Pemkot Tasikmalaya. Haturnuhun pa Wali...........mudah-mudahan seluruh peserta menjadi juara di tingkat nasional dan Jawa Barat Menjadi Juara Umum. Ammin

Rabu, 14 September 2011

JADWAL MONITORING FESTIVAL ANAK SHALEH INDONESIA VIII TINGKAT NASIONAL KAFILAH JAWA BARAT 2011

JADWAL MONITORING
FESTIVAL ANAK SHALEH INDONESIA VIII TINGKAT NASIONAL
KAFILAH JAWA BARAT 2011
NO HARI WAKTU DAERAH JENIS LOMBA TEMPAT
1 JUM’AT, 16 SEPTEMBER 2011 14.00 S/D SELESAI KOTA BANDUNG 1. Ikrar TKA
2. Nasyid TKA
3. Ikrar TPA
4. Menggambar TPA Putri
5. Cerita Islami Puteri Sekretariat LPPTKA BKPRMI Kota Bandung
2 MINGGU, 18. SEPTEMBER 2011 10.00 S/D 12.00WIB KABUPATEN BANDUNG 6. Cerdas Cermat TKA
7. Mewarnai TKA Puteri
8. Tartil TPA Putera
9. Cerdas Cermat TPA
10. Menggambar TPA Putera
11. Cerdas Cermat Tarjamah Lafziyah
12. Pidato Bahasa Inggris TQA Puteri Sekrtariat LPPTKA Kabupaten Bandung
3 SABTU, 17. SEPTEMBER 2011 10.00 S/D 13.00 WIB KOTA TASIKMALAYA 13. Tartil TKA Putera
14. Pidato Bahasa Indonesia TKA Puteri
15. Tartil TPA Puteri
16. Nasyid TPA
17. Pidato Bahasa Indonesia TPA Putera
18. Tilawah TQA Puteri
19. Cerita Islami TQA Putera
20. Pidato Bahasa Arab TQA Putera
21. Pidato Bahasa Inggris TQA Putera Sekretariat LPPTKA BKPRMI Kota Tasikmalaya
4 SABTU, 17. SEPTEMBER 2011 14.00 S/D 17.00 WIB KABUPATEN CIAMIS 22. Pidato Bahasa Indonesia TKA Putera
23. Tahfidz Juz Ama TQA Putera
24. Kaligrafi TQA Putera
25. Kaligrafi TQA Puteri
26. Pidato Bahasa Indonesia TQA Putera Sekretariat LPPTKA BKPRMI Kabupaten Ciamis
5 MINGGU 18. SEPTEMBER 2011 12.00 S/D 16.00 WIB KABUPATEN BANDUNG BRT 27. Tartil TKA Puteri Sekretariat LPPTKA BKPRMI Wilayah Jawa Barat
6 MINGGU 18. SEPTEMBER 2011 12.00 S/D 16.00 WIB KABUPATEN CIANJUR 28. Adzan dan Iqomat TKA Sekretariat LPPTKA BKPRMI Wilayah Jawa Barat
7 MINGGU 18. SEPTEMBER 2011 12.00 S/D 16.00 WIB KABUPATEN MAJALENGKA 29. Pidato Bahasa Indonesia TPA Puteri 30. Sekretariat LPPTKA BKPRMI Wilayah Jawa Barat
8 MINGGU 18. SEPTEMBER 2011 12.00 S/D 16.00 WIB KOTA SUKABUMI 30 Mewarnai TKA Putera
31. Pidato Bahaa Arab TQA Puteri Sekretariat LPPTKA BKPRMI Wilayah Jawa Barat
9 SABTU, 17. SEPTEMBER 2011 10.00 S/D 12.00 WIB KAB TASIKMALAYA 32. Adzan dan Iqomat TPA
33. Pidato Bahasa Indonesia TQA Puteri Gabung Dengan LPPTKA Kota Tasikmalaya
10 MINGGU 18. SEPTEMBER 2011 12.00 S/D 16.00 WIB KAB GARUT 34. Tilawah TQA Putera
35. Tahfidz uz a’ma TQA Puteri Sekretariat LPPTKA BKPRMI Wilayah Jawa Barat

Rabu, 07 September 2011

JADWAL TRAINING CENTER, PELEPASAN & PELAKSANAAN FASI NASIONAL

Informasi Dari DPW : Training Centre Kafilah Jawa Barat 22-24 september 2011 di LPTQ Jabar Jl Arcamanik Bandung Pelepasanku Gubernur 24 September 2011 di gedung Sate Pelaksanaan 24-27 September 2011 di Asrama Haji Pondok Gede Jakarta

Selasa, 06 September 2011

TURUT BERDUKA CITA

Seluruh Pengurus LPPTKA Kota Tasikmalaya Turut Berduka Cita atas meninggalnya KH. SHOHIBUL WAFA TAJUL ARIFIN (ABAH ANOM) Sesepuh Pondok Pesantren TQN Suryalaya pada hari senin tanggal 5 September 2011 Di RS TMC . Semoga Amal Ibadah Almarhum diterima di sisi Alloh SWT dan Keluarga yang ditinggalkan diberikan kesabaran dan ketawakalan . Amiin

Pengurus LPPTKA Kota Tasikmalaya

Dirda LPPTKA   : Asep Marfudin.S.Ag
Sekretaris Daerah: Jajat Munajat
Kasi Litbang        : Didin Burhani,M.Ag
Kasi Humas & IT : Nuki Anwar Sidik, S.HI
Kasi Diklat           : H. Khoerussalik, S.Pdi
Kasi Supervisi      : Pardi Ridwan
Kasi Munaqosyah : Ade Iman, A.Ma
Kasi Ubangsardik : Susan Wulantari, S.IP

Minggu, 04 September 2011

Penyerahan Bantuan Insentif dari Pemerintah Kota Kepada Ust/ah TKA/TPA Hari ke-2

Pada hari Kamis tanggal 18 Agustus 2011/18 Ramadlan 1432 H pada pukul 09.00 s/d selesai telah dilaksanakan pembagian Insentif dari Walikota Tasikmalaya untuk seluruh Asatidz 2 kecamatan yaitu : Kecamatan Tamansari dihadiri Oleh Tim 1 dan Kecamatan Cibeureum  Di GDI Kec. Cibeureum dihadiri oleh Tim 2.berikut ini foto kegiatannya :.









Kemudian Pada hari Kamis tanggal 18 Agustus 2011/18 Ramadlan 1432 H pada pukul 13.00 s/d selesai telah dilaksanakan pembagian Insentif dari Walikota Tasikmalaya untuk seluruh Asatidz 2 kecamatan yaitu : Kecamatan Mangkubumi dihadiri Oleh Tim 1 dan Kecamatan Kawalu yang dihadiri oleh Tim 2.berikut ini foto kegiatannya :.











Penyerahan Bantuan Insentif dari Pemerintah Kota Kepada Ust/ah TKA/TPA

Alhamdulillah pada hari rabu tanggal 17 Agustus 2011/17 Ramadlan 1432 H setelah pelaksanaan upacara detik" kemerdekaan RI pada pukul 10.30 s/d selesai telah dilaksanakan pembagian Insentif dari Walikota Tasikmalaya untuk seluruh Asatidz 3 kecamatan yaitu : Kecamatan Purbaratu dihadiri Oleh Tim 1 dan Kecamatan Bungursari digabung dengan kecamatan Indihiang Di TKA Miftahuttoyyibah dihadiri oleh Tim 2.berikut ini foto kegiatannya :.

 






  Sedangkan pembagian Insentif untuk Asatidz 3 kecamatan dilaksanakan hari rabu tanggal 17 Agustus 2011/17 Ramadlan 1432 H pukul. 13.00 s/d selesai yaitu Kecamatan Cihideung dilaksanakan di TKA/TPA Sulalatul Huda yang dihadiri oleh tim 1 dan kecamatan Cipedes digabung dengan kecamatan Tawang dilaksanakan di TKA Al-Muttaqiin Cicurug yang dihadiri oleh tim 2. berikut ini foto kegiatannya :